iTunes-Tidak-Ada-App-Store

iTunes Tidak Ada App Store

iTunes Tidak Ada App Store – Wah! kamu lagi punya masalah, iTunes Tidak Ada App Store? Tenang, bukan kamu saja yang ngalaminya. Beberapa pengguna juga pernah mengalami kejadian iTunes Tidak Ada App Store, dan bingung bagaimana cara untuk mengatasi. Di kesempatan ini kamu semua bisa menyimak penyelesaian masalah dari iTunes Tidak Ada App Store itu sendiri.

Sekedar informasi, belakangan terakhir penggunaan iTunes makin menyeruak, yang artinya perangkat produksi Apple Inc. tersebut cukup di terima publik. Untuk iTunes sendiri, tidak harus kamu mempunyai perangkat Apple entah itu iPhone, iPad maupun iMac.

Akan tetapi software milik Apple ini mendukung juga di perangkat Windows. iTunes bisa di artikan sebagai Media Music Player yang tak hanya memungkinkan pengguna untuk menikmati musik, akan tetapi juga menonton film, streamingan dan masih banyak lagi. Bahkan bisa dibilang iTunes sebagai ToSerBa. Tentang iTunes Tidak Ada App Store, bagaimana cara mengatasinya simak selengkapnya dibawah.

Simak Juga : itunes Windows 10 64 bit

Cara Mengatasi iTunes Tidak Ada App Store

iTunes Tidak Ada App Store – Jadi berikut ini adalah langkah-langkah untuk menyelesaikan permasalahan yang sedang kamu alami tentang iTunes Tidak Ada App Store.

1. Lakukan Pemeriksaan Pada Halaman Status Sistem

Langkah pertama yang bisa kamu coba adalah melakukan pemeriksaan pada halaman status sistem Apple. Apa fungsinya? Jelas gunanya untuk melihat apakah terdapat pemadaman layanan di negara atau wilayah kamu.

2. Pastikan Bahwa Perangkat Terhubung Internet

Yakin kamu sudah mempunyai akses internet? Mungkin kamu mematikan data, atau Wifi sedang tidak connect? Coba deh kamu periksa lagi, apakah perangkatmu terhubung ke dalam internet atau tidak. Disini kamu bisa gunakan browser web apa pun untuk terhubung ke situs web mana saja. Apabila tidak ada yang dimuat, gunakan perangkat lain di jaringan yang sama untuk mengetahui apakah perangkat tersebut dapat terhubung ke dalam situs web.

Namun jika perangkat lain tidak dapat mengakses internet, maka matikan router Wi-Fi kamu, kemudian nyalakan kembali untuk mengatur ulang. Apabila hasilnya nihil dan perangkat masih tidak dapat terhubung ke jaringan Wi-Fi, hubungi penyedia internet untuk mendapatkan bantuan lebih lanjut. Lalu  jika hanya perangkat pertama yang tidak dapat terhubung ke internet, selanjutnya dapatkan bantuan terkait Wi-Fi di iPhone, iPad, atau iPod touch, Apple Watch, Apple TV, atau hingga perangkat Mac.

Apabila kamu menggunakan layanan seluler untuk terhubung ke internet di iPhone atau iPad, jangan lupa pastikan kamu telah menyalakan data seluler untuk app yang digunakan. Untuk melakukannya, mudah sekali kamu tinggal buka app Pengaturan, ketuk Seluler, lalu nyalakan Data Seluler.

Baca Juga : Charts iTunes

3. Perbarui Perangkat Lunak

Cara ketiga jika iTunes Tidak Ada App Store adalah dengan memperbarui perangkat lunak seperti iOS atau iPadOS, macOS, tvOS, watchOS, atau perangkat lunak untuk perangkat non-Apple ke versi terbaru. Setelah itu, hubungkan kembali.

4. Memeriksa Tanggal dan Waktu

Pastikan tanggal dan waktu di perangkat kamu telah diatur dengan benar untuk zona waktu kamu. Pada perangkat iPhone, iPad, iPod touch: Buka app Pengaturan. Ketuk Umum, kemudian ketuk Tanggal & Waktu. Dapatkan juga  bantuan lebih lanjut terkait tanggal dan waktu.

  • Di perangkat Mac: Buka Preferensi Sistem, pilih Tanggal & Waktu.
  • Di perangkat Apple TV: Buka Pengaturan > Umum > Tanggal dan Waktu.

Jadi itulah yang harus kamu lakukan jika iTunes Tidak Ada App Store. Tidak sulit bukan?

About vina

Fangirl Apple , a Moms and Tech Enthusiast yang kini ingin berbagi dan mengajak kamu untuk tahu lebih banyak tentang Apple Product. Terimakasih udah baca tulisan aku :D Besok datang lagi yach :D

Check Also

Cara-Restore-iPhone-Via-iTunes

Cara Restore iPhone Via iTunes

Cara Restore iPhone Via iTunes nampaknya sudah bukan menjadi hal yang sulit dilakukan oleh para …